Biaya Pengiriman
Dari
Kota Medan
Biaya
Masuk DuluBagikan
PENGGUNAAN OBAT INI HARUS SESUAI PETUNJUK DOKTER. Comtusi digunakan untuk meringankan batuk akibat alergi serta batuk berdahak mengandung oksomemazin yang merupakan antihistamin dan guafenesin yang dapat berfungsi sebagai pengencer dahak.
Indikasi / Kegunaan
Untuk pengobatan batuk produktif dan non-produktif, serta batuk yang disebabkan karena alergi
Kandungan / Komposisi
Tiap kapsul mengandung Oksomemazin 3.34 mg dan Gliseril guaiakolat 66.66 mg
Dosis
ATURAN PAKAI HARUS SESUAI DENGAN PETUNJUK DOKTER. Dewasa dan anak diatas 12 tahun : 3-4 kali sehari 2 kapsul
Cara Pemakaian
Diberikan sebelum atau sesudah makan.
Kemasan
1 kapsul
Golongan
Obat Keras
Perlu Resep
Ya
Kontraindikasi / Jangan digunakan oleh
Riwayat agranulositosis, risiko retensi urin yang berhubungan dengan gangguan uretroprostatik dan galukoma sudut tertutup
Efek Samping
Mengantuk, pusing, sakit kepala, mual, muntah, diare
Perhatian Khusus
Gangguan ginjal. Dapat mengganggu kemampuan mengemudi atau menjalankan mesin
Cara Penyimpanan
Simpan pada tempat sejuk dan kering, serta terlindung dari cahaya
Principal
PT. Combiphar
Nomor Ijin Edar (NIE)
DKL0704128701B1