Indikasi / Kegunaan
Untuk perawatan sakit perut, mulas, mual, diare (Diare non spesifik)
Kandungan / Komposisi
Tiap tablet mengandung bismuth subsalisilat 375 mg
Dosis
Pengobatan simptomatik Dewasa : 2 tablet. Anak 6-12 tahun : 1 tablet. Anak 3-6 tahun : 1/2 tablet. Dosis dapat diulang tiap 30 menit sampai dengan maksimal 8 dosis/24 jam. Untuk pencegahan (untuk Dewasa) selama perjalanan : 2 tablet 4 kali/hari, selama 3 hari
Cara Pemakaian
Diberikan setelah Buang Air Besar (BAB)
Kemasan
Strip, 10 tablet
Golongan
Obat Bebas Terbatas
Perlu Resep
Tidak
Kontraindikasi / Jangan digunakan oleh
Hipersensitivitas
Efek Samping
Tinja berwarna hitam
Perhatian Khusus
Tidak dianjurkan untuk pemakaian jangka panjang
Cara Penyimpanan
Simpan di tempat yang sejuk dan kering terlindung dari sinat matahari
Principal
PT. Tempo Scan Pacific Tbk