Indikasi / Kegunaan
Digunakan untuk mengobati infeksi saluran kemih, uretritis, servisitis gonorea, infeksi saluran cerna, demam tifroid dan paratifoid, infeksi saluran nafas, infeksi kulit dan jaringan lunak, infeksi tulang dan sendi.
Kandungan / Komposisi
Tiap tablet mengandung Aluminium Hydroxide 200mg,Magnesium Hydroxide 200mg, Simethicone 30mg
Dosis
Dewasa: 1-2 dikunyah
Cara Pemakaian
Sebaiknya diberikan saat perut kosong. 30 Menit sebelum makan atau 1-2 jam sesudah makan.
Kemasan
DUS, 10 STRIP @ 10 TABLET KUNYAH
Golongan
Obat Bebas
Perlu Resep
Tidak
Kontraindikasi / Jangan digunakan oleh
Hipersensitif
Efek Samping
Sembelit, hitam tinja, nyeri saat buang air kecil, nyeri perut, muntah
Perhatian Khusus
Jangan minum obat selama lebih dari 2 minggu
Cara Penyimpanan
Simpan pada suhu di bawah 30テつーC, di tempat yang kering dan sejuk, dan jauhkan dari paparan sinar matahari langsung
Principal
PT. Samco Farma