Indikasi / Kegunaan
Untuk meredakan nyeri, menurunkan demam, melemaskan otot polos seperti di otot polos, kandung kemih, dapat digunakan untuk mengatasi keram perut, usus dan saluran kemih
Kandungan / Komposisi
Tiap tablet mengandung Hyoscine-N-butylbromide 10 mg dan paracetamol 500 mg
Dosis
ATURAN PAKAI HARUS SESUAI DENGAN PETUNJUK DOKTER. Dosis : 3 kali sehari 1-2 kaplet
Cara Pemakaian
Sebelum atau sesudah makan
Kemasan
Dus, 5 strip @ 10 tablet
Golongan
Obat Keras
Perlu Resep
Ya
Kontraindikasi / Jangan digunakan oleh
Hindari penggunaan obat pada pasien dengan riwayat hipersensitif terhadap sucralfate.
Efek Samping
Mual, muntah, pusing, kantuk, kelelahan, sakit kepala, kehilangan ingatan, kulit kering, eritema.
Perhatian Khusus
Konsultasikan lebih dahulu kepada dokter mengenai penggunaan hyoscine butylbromide untuk anak usia di bawah 12 tahun dan orang lanjut usia di atas 65 tahun.
Cara Penyimpanan
Simpan di tempat kering dan sejuk, serta terhindar dari panas sinar matahari langsung
Principal
PT. Interbat